ukuran kertas hvs yang biasa digunakan dalam foto copy
Banyak dari kita
mempergunakan dan mengenal kertas HVS, tapi apa sih sebenarnya kertas HVS
itu, HVS singkatan dari bahasa
Belanda “Houtvrij schrijfpapier” yang
artinya kertas tulis bebas serat kayu.
Nah sekarang Ukuran Kertas HVS yang
ada dipasaran dan sering digunakan mulai dari ukuran A5, B5, A4, KWARTO (Q4),
FOLIO (F4), dan A3. Berikut ukuran kertas hvs yang biasa di gunakan dalam usaha
foto copy :
A5 : 14,85 cm x 21
cm
B5 : 18.2 cm x 25.7
cm
A4 : 21 cm x 29.7
cm
Q4 (kwarto) : 21.6
cm x 27.9 cm
F4 (folio) : 21.6
cm x 33 cm
A3 : 29.7 cm x 42
cm
Perlu diingat ukuran di Microsoft Office, Legal sebenarnya
bukan ukuran Folio, ukuran Legal 21.6
cm x 35.6 cm. Alangkah baiknya mempergunakan custom size pada Microsoft Office untuk penggunaan Kertas Folio.
Tabel Perbandingan
Ukuran Kertas
Sekarang tinggal pilih menurut
ketebalan kertas yang anda inginkan untuk print atau fotocopy mulai ketebalan
·
70 gsm untuk fotocopy dan kebutuhan dokumen biasa
·
80 gsm untuk standar skripsi kampus, makalah, tugas-tugas
sekolah serta dokumen penting kantor
·
100 gsm untuk kebutuhan presentasi yang lebih mengutamakan
detail gambar dan kualitas kertas yang lebih baik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar